Rabu, 25 Oktober 2017

LOMPATAN HARIMAU - Rokan IV Koto



Sekitar 4 km dari Ibu kota kecamatan Rokan IV Koto ke arah hulu sungai, akan kita temukan dinding batu yang sangat tinggi. Terdapat tebing batu diatas sungai Rokan menyerupai sebuah lompatan dan dibawah nya terdapat pula sebuah batu yang mirip Badak bercula.
 Konon menurut legenda dari masyarakat setempat bahwa dulunya disini sebagai tempat pertarungan antara Harimau dan Badak. Harimau bisa melompat ke seberang sungai sedangkan badak terjatuh ke Sungai dalam pertarungan itu. 

Tempat ini direncanakan sebagai waduk pembangkit listrik di masa akan datang.



About 4 km from the capital city district Rokan IV Koto upriver , we find a very high stone wall . There is a rock cliff above the Rokan River resembles a leap and under it there is also a similar stone -horned rhino .

It is said that according to the legend of the local community that was once here as a fight between Tiger and Rhino . The tiger could jump across the river while the rhino fell into the river in that fight .

This place is planned as a hydropower dam in the future 







 Nama Objek Wisata        :  Lompatan Harimau
 Lokasi                             :   Desa Koto Ruang, Kec. Rokan IV Koto, Kab. Rokan Hulu
Jarak dari Ibu Kota Kab. :   49,22 km
Titik Koordinat                :   N 00o 32’43.8”
                                         E 100o 22’ 22.7” 
 
 
Dok. Disparbud Rohul



2 komentar:

  1. http://www.nusapos.com/2017-11-06/resmi-ditutup-sekretaris-diskominfo-rohul-32-peserta-lulus-bimtek-skkni

    BalasHapus
  2. http://www.nusapos.com/2017-11-06/resmi-ditutup-sekretaris-diskominfo-rohul-32-peserta-lulus-bimtek-skkni

    BalasHapus